Download Buku Hishnul Muslim - Syaikh Sa’id bin Ali al-Qohthoni
Info E-Buku:
Nama Buku : Hishnul Muslim
Penulis : Syaikh Sa’id bin Ali al-Qohthoni
Bahasa : Indonesia
Tebal Halaman: 153 halaman
KEUTAMAAN BERDZIKIR
Allaah Ta’âlâ berfirman:
“Karena itu, ingatlah kamu kepadaKu, niscaya Aku ingat (pula) kepadamu (dengan memberikan rahmat dan peng-ampunan). Dan bersyukurlah kepada-Ku, serta jangan ingkar (pada nikmat-Ku)”. (Al-Baqarah, 2:152).
“Hai, orang-orang yang beriman, ber-dzikirlah yang banyak kepada Allaah (dengan menyebut namaNya)”. (Al-Ahzaab,33:42).
“Laki-laki dan perempuan yang banyak menyebut (nama) Allaah, maka Allaah menyediakan untuk mereka pengampunan dan pahala yang agung”. (Al-Ahzaab, 33:35).
“Dan sebutlah (nama) Tuhanmu dalâm hatimu dengan merendahkan diri dan rasa takut (pada siksaanNya), serta tidak mengeraskan suara, di pagi dan sore hari. Dan janganlah kamu termasuk orang-orang yang lalai”. (Al-A’raaf, 7:205).
Belum ada tanggapan untuk "Download Buku Hishnul Muslim - Syaikh Sa’id bin Ali al-Qohthoni "
Post a Comment